MANTAP, Legislator Dapil IV Barut Ini Belajar Banyak Di Balikpapan, Siapa?

    MUARA TEWEH – Belum lama ini anggota DPRD Barito Utara melakukan kunjungan kerja ke Samarinda dan Balikpapan, Provinsi Kalimantan Timur. Kunjungan kerja tersebut dalam rangka koordinasi sesuai dengan bidang tiga komisi.

    Dimana Komisi telah melakukan koordinasi guna mempelajari terkait penutupan lokalisasi di Balikpapan, karena daerah ini dinilai berhasil mengatasi masalah tersebut. Selain itu pula, komisi ini juga akan melakukan koordinasi ke Samarinda terkait masalah kesehatan.

    Anggota DPRD Barito Utara Davil lV, Juga Ketua Fraksi PAN, Lahmudin mengatakan dimana komisinya melaksanakan kunjungan kerja ke Samarinda dalam bidang kesehatan.

    “Sistem informasi kesehtan (SIK) di Samarinda kalimantan Timur. menggunakan sistem informasi sikes juga bisa di akses oleh masyarakat secara online, tentang ketersediaaan pelayan kesehatan di sebuah pelayan kesehatan yang terkoneksi dari tingkat bawah pustu puskesmas sampai dengan rumah Sakit Samarinda”, Ucap Lahmudin

    Di Jelaksannya lagi, Misal seorang pasien yang terdeteksi mengidap penyakit khusus yang perlu penangan khusus maka data pasien mulai dari tingkat bawah sejak pertama kali melakukan pengobatan dari pustu data teesebut sudah masuk di tingkat puskesmas dan rumah sakit Setempat, dan bukan hanya sekedar tentang data hasil medis yang data diri para peserta bpjs atau bukan sudah bisa terbaca di setiap tempat pelayanan kesehatan Ucap Lahmudin. Rabu (11/10/17)

    (Ndr/beritasampit.co.id)
    Editor: Muhammad A